Salam Pramuka????
Selamat datang di blog kita untuk mengenal lebih jauh arti kepramukaan di pondok pesentren modern darul istiqamah semoga dengan hadirnya blog yang telah ada ini dapat membuat kita puas dan bisa berentraksi dengan koordinator gerakan pramuka pada periode tertentu. saran dan kritiknya sangat di butuh kan setiap anda berkonjung ke blog ini. di tunggu ya..........
Ini adalah kontingan PMR dari pondok pesentren modern darul istiqamah yang di kirim untuk mengikuti lomba ke-PMRan di Banjarmasin tempatnya di UNLAM (Universitas Lambung Mangkurat) bjm.
yang di damping oleh ust. Saadudin Lutfi
Berbagi ilmu diantaranya :
Perlengkapan Standar Pertolongan Pertama :
Tas PP 1 buah (bentuk bebas)
Plester cepat 10 lembar (handyplast, bandaid, dsb)
Plester lebar 1 cm (1 rol)
Pembalut segitiga/mitella (15 lembar)
Penutup luka steril isi 10-12 (2 Boks)
Pembalut pita/gulung lebar 5-6 cm (4 gulung)
Pembalut pita/gulung lebar 10-12 cm (4 gulung)
Kapas lidi 10 buah (cotton buds)
Kapas 25 gr 1 bungkus
Alkohol 70% ukuran 60 cc atau 1 botol kecil
Cairan antiseptik povidoniodine 10% ukuran 15 cc 1 botol (betadine)